RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING TUMBUH KEMBANG BALITA BERBASIS ANDROID
DOI:
https://doi.org/10.32497/orbith.v17i3.3442Keywords:
monitoring, tumbuh kembang, balita, buku KMS, AndroidAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah merancang dan membangun sistem monitoring tumbuh kembang balita berbasis android. Sistem ini bertujuan untuk membantu pencatatan dan digitalisasi tumbuh kembang balita bagi petugas posyandu dan bagi ibu dapat memonitoring tumbuh kembang balita yang sebelumnya hanya dapat dilihat melalui buku Kartu Menuju Sehat (KMS). Sistem ini memiliki fitur utama yaitu untuk melakukan pencatatan tumbuh kembang balita meliputi berat badan, tinggi badan, status gizi, pemberian vitamin dan obat cacing, imunisasi, jadwal kegiatan, dan chat bagi petugas posyandu. Bagi ibu balita terdapat fitur untuk melihat perkembangan balita melalui grafik yang terdapat pada aplikasi, informasi tentang imunisasi, pemberian vitamin dan obat cacing yang diperoleh balita, jadwal kegiatan, serta fitur chat untuk diskusi tentang kesehatan balita dengan petugas. Dari hasil pengujian terhadap kader dan petugas puskesmas menggunakan metode kuisioner didapatkan hasil 80% yang berarti sangat memuaskan dan terhadap ibu balita didapatkan hasil 86,85% yang berarti sangat memuaskan juga.
Kata Kunci : monitoring, tumbuh kembang, balita, buku KMS, Android
References
I. K. Rahmawati, H. Hasanah, J. Maulindar, “Aplikasi Monitoring Status Gizi Tubuh Balita Dengan Metode Z Score Berbasis Android,” Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (Senatib), 2017, Pp. 147”“154.
I. Verawati, R. T. Kuncoro, “Pembuatan Sistem Informasi E-Posyandu Berbasis Website Terintegrasi Aplikasi Mobile,” 2019, Pp. 464”“469.
K. Muludi, N. Kurniasih, A. Aristoteles, M. Iqbal, “Rancang Bangun Aplikasi Kartu Menuju Sehat (E-KMS) pada Platform Android,” Vol. 07, No. 1, Pp. 70”“82, 2020.
M. Amrillah, “Pengembangan Aplikasi Kartu Menuju Sehat Berbasis Android Menggunakan Metode Extreme Programming,” 2018.
Roger S. Pressman, Rekayasa Perangkat Lunak: Pendekatan Praktisi, Andi, Yogyakarta, 2015.
S. Hernanda, W. Yustanti, “Rancang Bangun Aplikasi Monitoring Tumbuh Kembang Balita Berbasis Android,” Vol. 6, No. 1, Pp. 1”“5, 2016.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).