PENINGKATAN KETRAMPILAN MENULIS KALIMAT DALAM SIMPLE PRESENT TENSE MENGGUNAKAN METODE SENT-GRAM PADA PESERTA DIDIK KELAS VIIIH SMP NEGERI 3 DEMAK SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Abstract
Rumusan masalah pada penelitian ini adalah Apakah metode SENT GRAM dapat meningkatkan ketrampilan menulis kalimat dalam Simple Present Tense pada peserta didik kelas VIII H SMP Negeri 3 Demak Semester Genap Tahun Pelajaran 2018/2019? Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dikelas VIII H SMP Negeri 3 Demak pada semester genap Tahun Pelajaran 2018/2019. Penelitian ini dilaksanakan dengan dengan dua siklus. Dari penelitian ini didapatkan hasil bahwa melalui metode SENT-GRAM ketrampilan menulis kalimat dalam Simple Present Tense pada peserta didik kelas VIII H SMP Negeri 3 Demak Semester Genap Tahun Pelajaran 2018/2019 dapat meningkat. Prosentase ketuntasan pada Siklus 1 sebesar 76,67% dan pada siklus 2 sebesar 96,67% jauh lebih besar daripada prosentase ketuntasan pada pra-tindakan yaitu sebesar 26,67%.
Kata kunci : SENT-GRAM, menulis, Simple Present Tense
Full Text:
PDFReferences
Ari Kunto, Suharsimi, dkk. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
Asikin, Muh., dkk. 2009. Cara Cepat Cerdas Menguasai Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru. Semarang: Manunggal Karso.
Dimyati dan Mudjiono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Hernowo. 2005. Menjadi Guru yang Mau dan Mampu Mengajar dengan Pendekatan Kontekstual. Bandung: Mizan Learning Center (MLC).
Moh. Soleh Hamid, Standar Mutu Penilaian Dalam Kelas, Jogjakarta; DIVA Press, 2011, 148.
Gorys Keraf. 2001. Komposisi: Sebuah Pengantar Kemahiran Berbahasa, cet. XII. Ende: Nusa Indah.
Graves, D.H. 1978. Balance the Basic: Let Them Write. New York: NY. Foundation.
Guntur Tarigan, Menulis Sebagai Suatu Ketrampilan Berbahasa, Bandung, Angkasa Bandung;2008. 3.
Mudrajat Kuncoro, Mahir Menulis, Jakarta: Erlangga; 2009.3.
Jauharoti Alfin, Ketrampilan dasar Berbahasa. Surabaya, Pustaka intelektual;2009. 140-141.
Iskandarwassid, Dadang Sunendar, StrategiPembeljaran Bahasa. Bandung. PT Remaja Rosdakarya;2011.250.
Oemar Hamalik. 2008. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Sinar Grafika.
Panduan-Belajar-blog.blogspot.com//2011/12/meningkatkan kemampuan menulis.
Yunus, Muhammad. 2008. Keterampilan Dasar Menulis. Malang: Universitas Terbuka.
DOI: http://dx.doi.org/10.32497/orbith.v15i2.1706
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. View My Stats