Simulasi 3D dan Studi Eksperimental Aliran Udara pada Variasi Geometri Menggunakan Wind Tunnel

Hendrix Noviyanto Firmansyah, Profit Wirardi, Rizqi Fitri Naryanto, Karnowo Karnowo

Abstract


Aliran udara laminar memberikan dampak positif bagi benda yang bergerak diudara jika dibandingkan dengan aliran tubulansi. Secara teori, jenis aliran laminar dan turbulansi dapat diketahui dari nilai Reynold number, namun tidak bisa dilihat secara visual tanpa ada alat khusus yang menggunakan asap atau kabut. Wind smoke tunnel merupakan alat yang dapat digunakan untuk mensimulasikan dan memperlihatkan aliran udara serta benda yang bergerak didalam aliran udara. Pentingnya visualisasi aliran udara adalah untuk melihat efek dari berbagai bentuk benda terhadap sifat aerodinamis. Visualisasi aliran udara dapat memberikan gambaran aliran udara yang melewati benda atau obyek tanpa menggunakan perhitungan yang komplek. Benda yang digunakan dapat berupa benda asli atau benda dalam bentuk model yang diatur skala perbandingannya. Wind tunnel dibuat dengan panjang 2 m dengan dimensi seksi uji adalah 50 cm x 30 cm x 20 cmm. Dengan kondisi batas tersebut selanjutnya akan dihitung dimensi untuk construction dan diffuser wind tunnel. Selanjutnya adalah membuat smoke generator yang akan digunakan untuk memperlihatkan aliran udara disekitar benda uji. Smoke generator dibuat dengan mekanisme pembakaran fuel yang kemudian disambungkan pada pipa yang terpasang pada wind tunnel. Benda uji yang telah dibuat kemudian dipasang pada test section kemudian dijalankan fan pada wind tunnel sehingga menghisap udara untuk melewati benda uji dan akan memperlihatkan pola aliran disekitar benda uji.


Keywords


Aerodinamika; Aliran udara; wind tunnel

Full Text:

PDF

References


Ismail, Augupta Pane, E., & Abdu Rahman, R. (2022). An open design for a low-cost open-loop subsonic wind tunnel for aerodynamic measurement and characterization.

HardwareX, 12. https://doi.org/10.1016/j.ohx.2022.e00352

Jalaluddin, S. A., & Ishak, N. Z. (2013). Jurnal Teknologi Kimia Unimal Jurnal Teknologi Kimia Unimal Analisa Profil Aliran Fluida Cair dan Pressure Drop pada Pipa L menggunakan Metode Simulasi Computational Fluid Dynamic (CFD). Mehmet Akif Ersoy Üniversitesi Fen Bilimleri Enstitüsü Dergisi, 4(2), 20--30.

Simanjuntak, H. F. P., Manik, P., & Wibawa Budi Santosa, A. (2017). Analisa Pengaruh Panjang, Letak dan Geometri Lunas Bilga Terhadap Arah dan Kecepatan Aliran (Wake) Pada Kapal Ikan Tradisioal (Studi Kasus Kapal Tipe Kragan). Jurnal Teknik Perkapalan, 5(1), 345.

Ghurri, A. (2014). Dasar-Dasar Mekanika Fluida. Dasar-Dasar Mekanika Fluida, https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_pendidikan_1_dir/2e54aeb12421ee1a17c35e14ba49cb23.pdf

Ikhsan, J., Nursetiawan, & Harsanto, P. (2018). Bahan Ajar Mekanika Fluida Dan Hidrolika. Mekanika Fluida Dan Hidrolika,

http://repository.umy.ac.id/bitstream/handle/123456789/32927/BAHANAJAR MEKANIKA FLUIDA DAN HIDROLIKA.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Subagyo, R., Mursadin, A., Studi, P., Mesin, T., Teknik, F., & Lambung, U. (2017). Mekanika fluida ii (hmkk431).

R. Munson, Bruce, dkk. 2002. Mekanika Fluida jilid 2. Erlangga. Jakarta

Siahaan, G. D., Dermawan, D., & Waluyo, C. B. (2020). Rancang Bangun Alat Ukur Gaya Pada Wind tunnel Menggunakan Sensor Load Cell. 2020, 90–96.

Abd, A. A. (2018). Design and Optimization of a Three-Dimensional Wind-Tunnel Contraction Section. 5, 480–494.

Chaeroni, A., & Sugiharto, A. (2022). Analisa Perancangan Smoke Tunnel Portable Sebagai Alat Visualisasi Airflow Wind tunnel . VII(2), 110–123.

Darmawan, D. (2018). Digital Digital Repository Repository Universitas Universitas Jember Jember Digital Digital Repository Repository Universitas Universitas Jember Jember.

De Almeida, O., de Miranda, F. C., Ferreira Neto, O., & Saad, F. G. (2018). Low subsonic wind tunnel - Design and construction. Journal of Aerospace Technology and Management, 10, 1–20. https://doi.org/10.5028/jatm.v10.716

Yong, T. H., & Dol, S. S. (2015). Design and development of low-cost wind tunnel for educational purpose. IOP Conference Series: Materials Science a

Ismail, John, J., Pane, E. A., Suyitno, B. M., Rahayu, G. H. N. N., Rhakasywi, D., & Suwandi, A. (2020). Computational fluid dynamics simulation of the turbulence models in the tested section on wind tunnel . Ain Shams Engineering Journal, 11(4), 1201–1209. https://doi.org/10.1016/j.asej.2020.02.012

Javed, K., & Ali, M. (2014). Design & Construction of subsonic wind tunnel focusing on two dimensional contraction cone profile using sixth order polynomial (Design of Subsonic Wind tunnel Contraction cone profile through CFD Simulation). Scientific Cooperations International Workshops on Engineering Branches, 1, 287–296.

Nur, E. (2018). Final Project-Mo.141326 Aerodynamic Performance Analysis of Vertical Axis Wind Turbine (Vawt) Darrieus Type H-Rotor Using Computational Fluid Dynamics (Cfd) Approach.

Rahayu, P., Putri, D. K., & Indriyani, N. (2021). Pengaruh Diameter Pipa Pada Aliran Fluida Terhadap Nilai Head Loss. Jurnal Agitasi, 2(2), 2776–513. http://ejournal- s1.undip.ac.id/index.php/naval

Suryo, L. (2018). Buku Ajar Hindrolika.

Mellibovsky, Fernando; Prat, Joana; Notti, Emilio; Sala, Antonello (2015). Testing otter board hydrodynamic performances in wind tunnel facilities. Ocean Engineering, 104(), 52–62. doi:10.1016/j.oceaneng.2015.04.064

Mellibovsky, Fernando; Prat, Joana; Notti, Emilio; Sala, Antonello (2018). Otterboard hydrodynamic performance testing in flume tank and wind tunnel facilities. Ocean Engineering, 149(), 238–244. doi:10.1016/j.oceaneng.2017.12.034

Mandal N, Malpani M, Kumar KR. Wind tunnel Model - Fabrication Challenges International Journal of Applied Research in Mechanical Engineering 2012:148–51. 10.47893/ijarme.2012.1027.

W Zhu et al 2020 J. Phys.: Conf. Ser. 1507 042010

Zhu W 2019 Models for wind tunnel tests based on additive manufacturing technology Progress inAerospace Sciences

Melanson M, Chang M and Baker Ii W 2010 Wind tunnel testing's future: a vision of the nextgeneration of wind tunnel test requirements and facilities. In: 48th AIAA Aerospace SciencesMeeting Including the New Horizons Forum and Aerospace Exposition, (Orlando, Florida:AIAA )




DOI: http://dx.doi.org/10.32497/jrm.v18i3.4973

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Rekayasa Mesin

_____________________________________________________________________

   

Publisher:

Mechanical Engineering Department, Politeknik Negeri Semarang (Semarang State Polytechnic)
Address: Jl. Prof. Sudarto, SH., Tembalang, Semarang
Email: jurnalrekayasamesin@polines.ac.id
WA: 085669661997

_____________________________________________________________________

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under a License Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 Internasional.

View Statistics