Karakteristik Peltier dan Media Penyimpan Kalor pada Perancangan Sistem Pendingin Kotak Penyimpan Vaksin

Imron Rosyadi, Haryadi Haryadi, Hadi Wahyudi, Novreza Pratama, M Haykal Fasya

Abstract


Imunisasi diberikan untuk  memberikan kekebalan  pada tubuh  dengan cara mengadakan pencegahan suatu penyakit atau meminimalkan efek yang diakibatkan oleh suatu penyakit terhadap suatu penyakit dengan cara memberikan vaksin kepada tubuh.  Vaksin berpotensi mengalami kerusakan apabila terpapar dengan suhu panas dan suhu beku, Vaksin harus disimpan pada suhu antara 2oC - 8oC untuk menjaga kualitasnya. Penggunaan media penyimpan kalor pada ice pack yang berisi air atau material berubah fasa / Phase Change Material (PCM) telah dilakukan pengujian. Namun masih belum ditemukan oleh peneliti terkait karakteristik sebagai media penyimpan kalor. Pada penelitian ini diuji karakteristik beberapa thermoelectric atau dikenal dikenal denga peltier, diuji juga beberapa media penyimpan kalor dengan menggunakan media air, PCM dan penggunaan material Ice pack dari plastik dibandingkan dengan bahan lumunium. Penggunaan PCM pada 6 pack PCM  (1800 ml)  waktu yang dibutuhkan dari suhu beku sampai ke temperature 8oC adalah  13,89  jam memiliki kemampuan terbaik dalam menyimpan kalor, akan tetapi, suhu bekunya yang berada jauh dibawah suhu beku air yaitu di -12oC dapat menyebabkan kerusakan pada vaksin karena terpapar temperatur beku dibawah 2oC. Penggunaan PCM lebih disarankan untuk media penyimpan kalor pada makanan dan minuman. Pada aplikasi penggunaan vaksin, lebih disarankan menggunakan 6 pack air dengan material aluminium dengan waktu terbaik 10,21 jam dimana suhu minimal rata rata nya adalah 5,7oC.


Keywords


alumunium; ice pack; karakteristik; PCM; thermoelectric

Full Text:

PDF

References


Peraturan Menteri Kesehatan RI No.12. Tentang Penyelenggaraan Imunisasi, 5, 46–57. http://hukor.kemkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK_No._12_ttg_Penyelenggaraan_Imunisasi_.pdf; 2017.

Kemenkes RI. Modul pelatihan imunisasi bagi petugas puskesmas. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI; 2013.

Susyanty, A. L., Supardi, S., Herman, M. J., & Lestary, H. Kondisi sumber daya tenaga pengelola vaksin di dinas kesehatan provinsi, dinas kesehatan kabupaten/kota dan puskesmas. Buletin Penelitian Sistem Kesehatan; 2014. 17(3), p. 285–296.

Kairul, Udiyono, A., Saraswati, L. D. Gambaran pengelolaan rantai dingin vaksin program imunisasi dasar (studi di 12 puskesmas induk Kabupaten Sarolangun). Jurnal Kesehatan Masyarakat (E-Journal). 2016; 4(6): p. 417–423.

Hanson, C. M., George, A. M., Sawadogo, A., Schreiber, B. Is freezing in the vaccine cold chain an ongoing issue ? a literature review. Vaccine. 2017; 35(17): p. 2127– 2133. https://doi.org/10.1016/j.vaccine.2016.09.070.

Terang, UHSG. Analisa Kinerja Sistem Pendingin Peltier Yang Menggunakan Sel PV Dengan Sumber Energi Radiasi Matahari. Jurnal Energi Dan Manufaktur. 2016; 9 (2).

Cahaya, Ficho. Perancangan Dan Pembuatan Kotak Pendingin Berbasis Termoelektrik Untuk Aplikasi Penyimpanan Vaksin Dan Obat - Obatan. Jurnal Ilmiah GIGA. 2015; 18(2): p. 73 – 80.

Brahmbhatt, Jitendra. A Design Of Thermoelectric Cooler And Optimization. International Journal Of Science Technology And Engineering. 2015; 2 (6): p.007.

Gandhi, Frima dan Yusfi, Meqorry. Perancangan Sistem Pendingin Air Menggunakan Elemen Peltier Berbasis Mikrokontroler ATmega8535. Jurnal Fisika Unand. 2016; 5 (1): p. 35-41.

Aziz, Azridjal. Aplikasi Modul Pendingin Termoelektrik Sebagai Media Pendingin Kotak Minuman. Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Riau. Pekanbaru; 2017.

Fauzan, Iwan.. Penggunaan PCM Sebagai Material Penyimpan Kalor Pada Lemari Pendingin. Jurnal SIMETRIS. 2019; 13 (1).

Irsyad, M., Anam C., Risano A.Y.E., Amrul. Penggunaan Material Fasa Berubah Untuk Menjaga Kesegaran Ikan. Jurnal Teknologi UMJ. 2021; 13 (2). DOI: https://dx.doi.org/10.24853/jurtek.13.2.153-160.

P. Sittisart, M. Farid. Fire retardants for phase change materials. Appl. Energy - APPL ENERG. 2011 September; 88: p. 3140–314. doi: 10.1016/j.apenergy.2011.02.005.

Janarko, Yusuf. Analisa Kinerja Phase Change Material Dengan Wadah Berbahan Logam Untuk Reefer Container. Departemen Teknik Sistem Perkapalan, Fakultas Teknologi Kelautan, Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Surabaya; 2017.

L. Navarro, A. de Gracia, A. Castell, L.F. Cabeza, Experimental study of an active slab with PCM coupled to a solar air collector for heating purposes. Energy Build. 2016; 128: p. 12–21.

P. Rolka, T. Przybylinski, R. Kwidzinski, M. Lackowski. The heat capacity of low-temperature phase change materials (PCM) applied in thermal energy storage systems. Renew. Energy. 2021; 172: p. 541–550. doi: 10.1016/j.renene.2021.03.038.

G. Evola, L. Marletta. The effectiveness of PCM wallboards for the energy refurbishment of lightweight buildings. Energy Procedia. 2015 February; 62: pp. 13–21. doi: 10.1016/j.egypro.2014.12.362.




DOI: http://dx.doi.org/10.32497/jrm.v17i1.3062

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Rekayasa Mesin

_____________________________________________________________________

   

Publisher:

Mechanical Engineering Department, Politeknik Negeri Semarang (Semarang State Polytechnic)
Address: Jl. Prof. Sudarto, SH., Tembalang, Semarang
Email: jurnalrekayasamesin@polines.ac.id
WA: 085669661997

_____________________________________________________________________

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under a License Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 Internasional.

View Statistics