SKEMA BONUS DALAM KEPUTUSAN AKUNTANSI MANAJER

Christina Retno Gayatrie

Abstract


Riset Skema bonus dalam keputusan akuntansi manajer ini
bertujuan untuk menguji skema bonus dalam keputusan akuntansi dari
perspektif rachet principles literature dan ratchet target hipotheses. Sampel
yang digunakan adalah perusahaan yang mengungkapkan gaji dan bonus
manajer perusahaan. Sampel terkumpul 100 perusahaan yang menerbitkan
laporan tahunan selama tahun 2010 – 2013. Riset ini menggunakan t-test
sampel independen dan t-test paired sampel. Hasilnya menunjukkan, bahwa
kompensasi berbasis anggaran menciptakan dorongan bagi manajer dalam
memilih keputusan akuntasi untuk memaksimalkan nilai bonus. Hasil
penelitian ini mendukung beberapa penelitian terdahulu khususnya ratchetprinciples
literature.


Full Text:

Untitled

Refbacks

  • There are currently no refbacks.
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor