PERANCANGAN APLIKASI PEMBELIAN BARANG DAGANGAN
Abstract
Tujuan pembuatan penelitian ini adalah untuk membuat sebuah aplikasi yang dapat diterapkan pada Toko Barokah dalam sistem pembelian barang dagangannya, sehingga dapat mempermudah transaksi pembelian serta menghasilkan informasi atau laporan yang lebih akurat, efisien, dan tepat waktu. Pembuatan aplikasi ini menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0. Metode penulisan penelitian ini menggunakan data primer dan data dengan formula rank microsoft office sekunder. Data primer berupa sistem informasi akuntansi pada Toko Barokah dan bukti-bukti transaksi pembelian. Data sekunder berupa struktur organisasi dan kebijakan akuntansi yang diterapkan pada Toko Barokah. Toko Barokah merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang usaha perdagangan barang kebutuhan rumah tangga. Seluruh kegiatan pencatatan transaksi pembelian yang dilakukan oleh Toko Barokah masih menggunakan sistem manual, sehingga laporan yang dihasilkan kurang akurat dan tidak tepat waktu. Kelemahan tersebut dapat diatasi dengan mendesain ulang sistem informasi akuntansi pembelian barang dagangannya dan menerapkan sistem informasi akuntansi berbasis komputer.Downloads
Published
2014-04-01
Issue
Section
Articles
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).