PENINGKATAN MUTU PROSES PRODUKSI DAN KEMASAN KOPI BUBUK BAGI MASYARAKAT KLASTER KOPI DI DESA BANSARI KECAMATAN BANSARI TEMANGGUNG

Sam'ani Sam'ani, Mustika Widowati, Sartono Sartono, Prima Ayundyayasti

Abstract


menyumbang 40% produksi kopi Jawa Tengah. Kopi merupakan komoditas unggulan
perkebunan kedua setelah tembakau. Salah satu desa yang mengembangkan kopi adalah Desa
Bansari. Masyarakat Bansari secara berkelompok juga melakukan pengolahan kopi dan
bergabung dalam suatu klaster kopi. Salah satu kelompoknya dalah Kelompok Tunas Muda.
Dalam proses produksi, mitra (kelompok Tunas Muda) menghadapi permasalahan yaitu: 1)
proses produksi yang tidak efisien, alat produksi manual sehingga tidak hemat energi dan
waktu, serta hasilnya bubuk yang kasar; 2) keterbatasan pengetahuan mengenai teknik dan
jenis pengemasan kopi bubuk ; 3) kurangnya pengetahuan dan ketrampilan mengenai Good
manufacturing practice (GMP) untuk produk kopi bubuk. Metode yang dilaksanakan adalah
pendidikan, penyuluhan, pelatihan, pendampingan dan pemantauan. Kegiatan untuk
perbaikan proses, yakni penyediaan mesin kupas kopi basah (pulper), Pelatihan tentang
pengemasan, pemasaran ofline dan online, pelatihan Good Manufacturing Practices (GMP)
produk makanan. Kesimpulan: Kegiatan pengabdian berjalan dengan lancar, mitra sangat
antusias mengikuti kegiatan dan mesin pulper kopi sudah dimanfaatkan dan berdampak pada
peningkatan produksi mitra.
Kata kunci: mutu, kopi, alat pulper, pengemasan


Full Text:

PDF

References


Basri, F. 2005. Perekonomian Indonesia Menjelang Abad XX : Distori, Peluang dan Kendala.

Jakarta : Penerbit Erlangga

BPS. 2015. Temanggung dalam Angka.

https://coffeeland.co.id/proses-pengolahan-kopi-dari-hulu-ke-hilir/

Korten, David C dan Sjahrir. 1988. Pembangunan Berdimensi Kerakyatan. Jakarta: Yayasan

Samani,O ebt oarl I. n2d0o0n3e.s iSa tudi Kelayakan pada Investasi Pengembangan Tanaman Kopi Sebagai

Komoditi. Laporan Penelitian.

Samani, M. Widowati, S.S Lestari dan M. Rois. 2015. Penguatan Strategi Pengembangan

Kompetensi Inti Industri Kopi Berbasis Peningkatan Daya Saing Produk Unggulan

Surya NKi Labuuhp Wateicna Tnoedmiaanng, getu.nagl. ( 2LaporanN Hilaais iTl aPmenbealhit idaann). KPeollaityeakknaink UNseagheari PSeenmgaorlaanhga.n Kopi

Arabika pada Unit Usaha Produktif Ulian Murni Kabupaten Bangli E-Jurnal

Agribisnis dan Agrowisata ISSN: 2301-6523 Vol.5, No.1

Syah, HP.,e nYgugsilminagnaizna Mr, eMkaanuilsa ndae,n gOa.n, (P2e0n1a3m),b aKhaarna kJtaegruisntgik dFanis iBke rBaus bKuket aKno, pJui rAnarla bTiekkan oHlaosgiil

dan Industri Pertanian Indonesia, Vol. (5), No. 1, pp. 32-37.

Yulin Masdakaty. 2019. Macam-macam pengemasan kopi.

https://majalah.ottencoffee.co.id/macam-macam-pengemasan-kopi/


Refbacks

  • There are currently no refbacks.