PENERAPAN KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI PRODI NAUTIKA MENGACU PADA STANDAR IMO DAN STCW

Iwan Mahendro

Abstract


Setiap perguruan tinggi pastinya mempunyai kurikulum yang bertujuan untuk menghasilkan
lulusan yang dapat bersaing di dunia kerja.Di dalam dunia maritim, pelaut dari lulusan yang dihasilkan
oleh perguruan tinggi di Indonesia dibidang maritim dianggap masih belum mampu bersaing dengan
pelaut dari luar negeri.Hal ini karena pelaut dari Indonesia belum mempunyai pengetahuan dan
keterampilan yang baik. Untuk itu perlu adanya cara agar pelaut Indonesia agar dapat bersaing dengan
pelaut asing. Salah satu cara adalah dengan menerapkan kurikulum yang sudah ada di perguruan tinggi
agar dapat mengacu pada standar IMO dan STCW.
Perguruan tinggi yang sudah menerapkan kurikulum yang mengacu pada standar IMO dan STCW
maka lulusannya sudah bisa diakui secara internasional dan dapat bersaing dengan pelaut dari negara
lain. Karena IMO dan STCW merupakan suatu aturan yang sudah diakui secara internasional.
Kata Kunci : kurikulum, Nautika, IMO, STCW


Full Text:

PDF

References


E. Mulyasa. 2005. Implementasi Kurikulum 2004 Panduan Pembelajaran

KBK.Bandung : Remaja Rosda Karya.

Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. Jakarta : Bumi Aksara.

Harsono. 2005. Pengantar Problem-Based Learning. Medika.Yogyakarta : Fakultas

Kedokteran UGM

Nurgiyantoro.1988. Dasar – Dasar Pengembangan Kurikulum Sekolah, Sebuah

Pengantar Teoritis dan Pelaksana (Cetakan kedua 2008, cetakan pertama 1988).

Yogyakarta : BPFE.

Tim Kurikulum dan Pembelajaran Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan,

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Buku Kurikulum Pendidikan Tinggi.

Kepmendiknas No. 232/U/2000


Refbacks

  • There are currently no refbacks.